Beberapa hari yang lalu, HTC, produsen telepon selular asal Taiwan mengumumkan “CryptoPhone” terbarunya, HTC Exodus 1s. Model ini adalah model termurah dari model pertama, yakni Exodus...
Pada pertengahan Agustus 2019, Deutsche Bank menyebutkan, bahwa 27 persen perdagangan obligasi (surat utang negara/bond) secara global berimbal hasil (berbunga) negatif. Ini menyebabkan pendapatan investor akan...
David Marcus, CEO Calibra (anak perusahaan Facebook dan anggota pendiri Libra Association), mengatakan ia mencintai Bitcoin, tetapi aset kripto Libra jauh berbeda dengan visi Libra sebagai...
Telegram dikabarkan menunda peluncuran teknologi blockchain Telegram Open Network (TON), termasuk distribusi kripto GRAM, menyusul “tendangan” oleh Otoritas Jasa Keuangan (SEC) Amerika Serikat (AS). Perusahaan layanan...
PT Rupiah Token Indonesia mengumumkan bahwa Rupiah Token (IDRT), stablecoin pertama yang dijamin cadangan Rupiah (IDR) dengan rasio 1:1, sekarang menjadi bagian dari ekosistem global Pundi...
Lazimnya mengirim dan menerima aset kripto Bitcoin, pengguna harus menggunakan address seperti ini: 1F1tAaz5x1HUXrCNLbtMDqcw6o5GNn4xqX. Dalam perjalanannya, banyak terjadi kesalahan memasukkan address tersebut ketika mengirimkan Bitcoin dari...
Kian bertaji, kini proyek teknologi blockchain Matic Network sudah masuk tahap Beta-Main Net. Tahapan ini adalah tahap sebelum masuk tahapan Full Main Net, ketika jaringan blockchain...
Dalam 24 jam terakhir Bitcoin naik hingga 4 persen. Lumayanlah. Namun, pasar kripto sejatinya masih relatif bearish. Jadi, kita memerlukan sejumlah pertimbangan penting agar kita bisa...
Peretas yang mencuri 17 nama domain Ethereum saat pelelangan Ethereum Name Service (ENS), mengembalikan semua domain tersebut. Pada Jumat (04/10), marketplace digital OpenSea mengatakan semua nama...
Intercontinental Exchange (ICE), badan pengatur Bursa Efek New York, telah melakukan perdagangan blok perdana kontrak berjangka Bitcoin Bakkt. ICE mengumumkan perkembangan tersebut melalui siaran pers, menjelaskan...
Raksasa ritel Walmart asal Amerika Serikat, berkolaborasi dengan IBM, akan memakai teknologi blockchain untuk melacak pengiriman udang pada sistem rantai pasok (supply chain) miliknya. Kanal berita...