Garis support dan garis resistance tentu bukanlah “garis ajaib” yang bisa menyebabkan harga bergerak naik ataupun turun, melainkan merupakan cerminan psikologi dari para pelaku pasar itu sendiri. Pelaku...
Setelah minggu lalu kita mempelajari beberapa jenis kondisi pasar, dari bullish, bearish dan side way, minggu ini kita akan beleajar untuk menganalisis tiga jenis kondisi pada...
Di tengah-tengah banyaknya kasus Covid-19 yang meluas hingga ke penjuru dunia, para pelaku teknologi nampaknya tidak akan diam begitu saja melihat keadaan dan kondisi saat ini....
Semakin parah, Bitcoin pagi ini hancur hingga US$4585 (Rp67 juta), menyusul pelemahan terburuk selama 6 bulan terakhir minus 54 persen! Aksi jual besar-besaran terhadap Bitcoin terus...
Minggu ini, minggu kedua Maret 2020, harga bitcoin turun jauh dan akhirnya menyentuh support mingguan yang terbentuk saat ada “rally” di awal tahun 2020 lalu: yaitu...
Banyak orang sudah mengantisipasi event halving day bitcoin sebagai saat di mana harga Bitcoin akan meroket, terutama orang yang sempat “nyangkut” dan masih bertahan (HODL) sampai...
Emas senantiasa menjadi instrumen penting dalam rencana keuangan. Sejak dahulu sampai sekarang, emas adalah aset penting untuk menyimpan kekayaan. Menabung emas merupakan salah satu bentuk investasi...
Tidak terasa tahun telah berganti, dan saatnya kami hadirkan kembali beberapa pencapaian Tokocrypto sepanjang 2019. Banyak pencapaian penting berhasil kami raih, sebut saja menjadi pedagang aset...
Dalam rangka menyambut hari Natal dan tahun baru 2020, Tokocrypto akan mengadakan kompetisi foto dan video di media sosial dengan total hadiah sebanyak 14 gram Emas...
Jakarta, 19 November, 2019 – Tokocrypto, platform jual beli aset kripto terdepan dan salah satu yang terbesar di Indonesia, akhirnya secara resmi terdaftar di Badan Pengawas...
Jakarta, 17 Oktober 2019 – Sebulan menjelang penyelenggaraan Inblocks 2019 dan Indonesia Blockchain Week, Tokocrypto, pedagang aset kripto terdepan di Indonesia, secara resmi mengumumkan para pembicara...