Halving Bitcoin tinggal kurang dari sebulan lagi. Kira-kira, bagaimanakah proyeksi harganya? Banyak prediksi mengenai halving. Mulai dari bullish hingga bearish. Namun, dari sekarang sampai halving, ke manakah...
Siapa sih yang masuk pasar crypto bukan untuk mencari cuan? Saya yakin hampir semua orang membeli aset crypto untuk mendapatkan keuntungan. Baik itu untuk jangka pendek...
Salah satu teknik yang digunakan oleh trader teknikal adalah dengan mengidentifikasi perubahan harga dengan memanfaatkan pola-pola candlestick. Candlestick memberikan wawasan visual yang lebih luas dan menunjukkan...
Moving Average, atau juga disingkat MA, adalah garis yang didapat dari perhitungan harga sebelum hari ini, yang menghitung pergerakan harga rata-rata dari suatu aset dalam suatu...
Seiring waktu, ragam pola candlestick (Candlestick Pattern) dalam trading semakin banyak variasinya, mulai dari pola satu batang candlestick, dua batang, tiga batang dan seterusnya. Namun, dari semua...
Garis support dan garis resistance tentu bukanlah “garis ajaib” yang bisa menyebabkan harga bergerak naik ataupun turun, melainkan merupakan cerminan psikologi dari para pelaku pasar itu sendiri. Pelaku...
Decentralized Web alias website desentralistik berbasis teknologi blockchain kini menjadi nyata. Salah satunya disediakan oleh Origin Protocol, khususnya websiteberjenis toko online (e-commerce). Berikut tutorial lengkap cara...
Setelah crash besar-besaran di pertengahan Februari lalu, harga Bitcoin mulai menunjukkan kenaikan yang signifikan. Raja aset crypto tersebut naik dari “dasar” nya di 3900 USD sejauh...
Salah satu aset crypto ternama, Bitcoin Satoshi Vision (BSV), akan mengalami halving pertamanya di minggu kedua April ini. Bagaimanakah harganya akan terpengaruh? Akankah meroket atau malah...
Setelah menentukan jenis charts yang hendak digunakan untuk menganalisis suatu aset, Anda juga harus menentukan periode waktu yang ingin ditampilkan pada charts tersebut. Misalnya untuk periode: 1 hari,...
Pada pengaturan skala di dalam menu charting yang digunakan di dalam trading Aset Kripto, umumnya terdapat dua pilihan, yaitu: Skala Arithmetic dan Skala Logarithmic. Skala Arithmetic mempunyai Garis Skala...