Di era millenial seperti sekarang ini, banyak hal yang bisa kita lakukan untuk mendapatkan tambahan penghasilan, tidak perlu menyita waktu banyak ataupun mengganggu pekerjaan utama kita. Nah artikel kali ini bisa kamu jadikan sebagai referensi untuk mendapatkan extra income.
Sebelum kita mulai mengenai 3 cara tersebut kita bahas dulu apa yang disebut kaum millenial. seperti dikutip dari wikipedia Milenial (juga dikenal sebagai Generasi Y) adalah kelompok demografi setelah Generasi X (Gen-X). Ericsson mencatat, bahwa produk teknologi akan mengikuti gaya hidup masyarakat millennial. Sebab, pergeseran perilaku turut berubah beriringan dengan teknologi.
Dan berikut ini adalah Transaksi Keuangan Digital atau bisa dibilang Investasi keuangan digital di era millenial ini yang cocok bagi kamu dan khususnya buat kamu yang mencari penghasilan tambahan untuk biaya pendidikan, kebutuhan keluarga dll.
1.Google Adsense
Google Adsense siapa tak kenal google adsense ?
Google Adsense adalah adalah program kerjasama periklanan melalui media Internet yang diselenggarakan oleh Google. Melalui program periklanan AdSense, pemilik situs web , blog dan pemilik akun Youtube (Youtuber ), Google Adsense ini sangat cocok untuk kamu yang ingin terkenal dan tentunya bisa menghasilkan uang dengan mudah.
Mengutip dari situs Coinmarketcap.com, saat ini sudah ada 904 jenis mata uang kripto dan yang paling terkenal adalah Bitcoin. Bitcoin ini pun berhasil mengerek harga mata uang kripto yang lain. Cryptocurrency adalah mata uang digital di mana transaksinya dapat dilakukan dalam jaringan (online). Tidak seperti halnya mata uang kertas yang dicetak, cryptocurrency didesain dengan memecahkan soal-soal matematika berdasarkan kriptografi.
Bagi yang akan membeli salah satu mata uang cryptocurrency bisa di https://tokocrypto.com
3.Reksa Dana
Reksa Dana merupakan salah satu alternatif investasi bagi masyarakat pemodal, khususnya pemodal kecil dan pemodal yang tidak memiliki banyak waktu dan keahlian untuk menghitung risiko atas investasi mereka. Reksa Dana dirancang sebagai sarana untuk menghimpun dana dari masyarakat yang memiliki modal, mempunyai keinginan untuk melakukan investasi, namun hanya memiliki waktu dan pengetahuan yang terbatas. Selain itu Reksa Dana juga diharapkan dapat meningkatkan peran pemodal lokal untuk berinvestasi di pasar modal Indonesia. Umumnya, Reksa Dana diartikan sebagai Wadah yang dipergunakan untuk menghimpun dana dari masyarakat pemodal untuk selanjutnya di investasikan dalam portofolio Efek oleh Manajer Investasi.
Bagi yang akan mencoba reksa dana bisa beli di Online Marketplace Tokopedia.